Berikut Ini 6 Game Petualangan PC Offline Yang Menarik!!! Harus Anda Coba!!!!

Dalam sebuah game yang mempunyai kategori petualangan, pasti menjadikannya mimic focus di setiap video game. Entah itu di dalam Game Petualangan PC maupun di Game Petualangan Mobile.

Game petualangan ini salah satu kategori game yang banyak diminati bagi para gamers. Karena didalamnya menyajikan banyak petualangan yang seru, menantang saat memainkannya.

Sayangnya hampir semua Game Petualangan PC bisa di mainkan jika tersambung dengan koneksi internet, ini sangat mengganggu bagi pemain dikala ingin memainkan game tersebut tanpa adanya sambungan koneksi internet.

Berikut ini Daftar Game Petualangan PC Offline yang direkomendasikan oleh kami setelah melakukan beberapa analisis, pastinya akan sangat menarik jika dimainkan, di antaranya:

6 Game Petualangan PC Offline

    1. The Witcher 3: Wild Hunt

Game Petualang PC keren

Game petualangan PC pertama yang kami rekomendasikan adalah The Witcher 3: Wild Hunt. Game ini dibuat oleh CD Project.

Bisa kami bilang game ini pantas untuk dibilang terbaik, karena didalamnya menampilkan petualangan dari karakter utama yang bernama Gerald untuk memburu monster yang bisa disebut dengan witcher.

Dalam game ini para pemain akan di sajikan berbagai macam rintangan sulit yang membuat anda merasakan adrenalin yang tinggi dan merasakan semangat yang menggebu-gebu dalam memainkannya.

Di sisi lain anda juga bisa dengan leluasanya menjelajah di setiap lokasi permainan yang ada pilih dalam game ini dan bisa melakukan apa saja layaknya dalam film fiksi, contohnya: lompatan, memanjat, dan berenang.

    1. Assassin’s Creed Odyssey

Game Petualang PC populer

Pada game ini pastinya bagi para Gamers sejati mengetahui tentang seri Game Assassin’s Creed yaitu Odyssey. Game tersebut adalah lanjut dari seri Assasin’s Creed Origins.

Alur cerita dari game tersebut diambil dari sebuah peperangan antara Dewi Athena dengan Sparta yang dinamakan sebagai perang Peloponnesia.

Setiap pemain juga bisa mengendalikan sebua tentara bayaran, entah pria maupun wanita dengan sesuka hati.

    1. Resident Evil 3

Game Petualang PC Menarik

Untuk anda yang gemar dengan Game Horor, Game Resident Evil 3 ini adalah pilihan yang sangat tepat untuk dimainkan. Untuk permainan dari game resident evil seri 3 ini mengulang kembali dari seri sebelumnya.

Walaupun dalam alur game ini mengulang dari seri sebelumnya, teteapi ada perbedaan yang signifikan dari system permainanya. Yang mana perbedaan tersebut adalah pemain akan menggunakan karakter jill untuk memainkan game tersebut.

Yang membuat titik keseruan dalam game ini adalah dengan membunuh para karakter menyeramkan seperti zombie bisa sampai ke tingkat boss yang sangat mengerikan dan mempunyai kekuatan yang begitu besar.

Dalam memainkan game ini juga tidak hanya asal main saja, namun harus mempunyai taktik dan strategi yang brilian untuk menghabiskan para musuh-musuh yang ada.

  1. Detroid: Become Human

Mengambil alur cerita di masa depan, Game Detroid: Become Human dimana dunia di masa mendatang akan diperbolehkan memperjualbelikan robot secara bebas dalam alasan untuk membantu pekerjaan manusia.

Dalam game tersebut kamu akan menemukan pilihan untuk memainkan 3 robot dalam sudut pandang yang berbeda-beda.

Robot pertama di beri nama Conor yang mana robot tersebut adalah seorang polisi yang mempunyai tugas untuk menindak perbuatan robot lain yang meresahkan warga.

Selanjutnya adalah robot yang benama kara: yaitu sebuah robot wanita yang bertugaskan sebagai pembantu rumah tangga dalam sebuah keluarga yang tidak harmonis.

Robot terakhir adalah markus yang mempunyai tugas yaitu untk menjaga seorang seniman yang sudah lanjut usia dan merawat layaknya orang tuanya sendiri.

  1. Persona 4 Golden

Game ini bisa dikatakan sebagai salah satu game yang bergenre petualangan yang menceritakan sebuah karakter yang dipindahkan ke kota kecil yang terdapat kasus pembunuhan misterius yang sangat banyak. Kota tersebut bernama kota Inaba.

Dalam game ini para pemain di tugaskan untuk mengungkapkan sebuah kasus pembunuhan. Disisi lain game ini akan menampilkan sebuah karakter layaknya anime pada umumnya yang mempunyai cirri khas masing-masing.

Pada satu sisi game ini juga menawarkan gameplay yang akan memanjakan para pemain dengan pemandangan kota yang keren dan berkesan.

  1. Dark souls 3

Game Dark Soul 3 ini akan menyajikan sebuah cerita yang menarik bagi para pemain. Dan yag lenih menariknya adalah anda akan menemukan sebuah system pemainan yang sangat sulit diselesaikan.

Tetapi tidak usah khawatir akan hal itu, karena dalam game ini anda akan disguhukan dengan gameplay dan grafis tidak monoton dan tidak merasakan bosan saat memainkannya.

Game besutan Bandai Namco ini karakter tersendiri yang mana kita akan melihat pandangan dari sebuah kota yang sangat kumuh dan mempunyai nuansa yang menakutkan.

Ada satu hal yang perlu anda ketahui bahwa musuh mush dalam game ini tidak bisa dipandang remeh, karena mereka mempunyai kekuatan yang hebat dan hamper menyamakan kekuatan para karakter dalam game ini.

Itulah beberapa Game Petualangan PC Offline menarik yang kami recomendasikan kepada anda dan harus mencobanya.

You May Also Like